10 Tokoh Politik Dunia dengan Perjalanan yang Berliku – Perbedaan pandangan politik terkadang berlangsung keras sehingga melahirkan apa yang dinamakan tahanan politik (tapol) . Karena politik banyak tokoh di dunia harus merasakan dinginnya jeruji besi. Diantara mereka bahkan ada yang meninggal, ada yang sudah dibebaskan, dan beberapa lainnya masih hidup hingga kini. Berbeda dengan narapidana… Lanjutkan membaca 10 Tokoh Politik Dunia dengan Perjalanan yang Berliku